Pages

Monday, October 1, 2018

Platform Edukasi Ini Dorong Kemajuan Startup Indonesia

Dengan semangat yang sama, lingkaran berkolaborasi dengan pihak-pihak yang berasal dari berbagai latar belakang. Mulai dari komunitas, usaha kecil menengah (UKM), perusahaan nasional dan multinasional, institusi pendidikan serta pemerintah.

"Semuanya dilakukan untuk merespons isu spesifik tentang pertumbuhan personal dan profesional, tenaga siap kerja, dan wirausaha," ucapnya menambahkan.

Sementara Founder dan Headmaster lingkaran Wendy Pratama mengatakan, sampai hari ini lingkaran telah membuat lebih dari 500 program.

Hasilnya, mereka memberikan dampak positif ke lebih dari 5.000 peserta, menginspirasi lebih dari 80.000 orang, dan menciptakan kolaborasi yang tersebar di Jawa sampai Sumatera.

Wendy mengatakan, lingkaran memvisualisasikan potensi seseorang sebagai sebuah bentuk lingkaran yang ditargetkan untuk menjadi penuh oleh semua orang. Yang lingkaran lakukan adalah menjadi bagian dari perjalanan dan membantu untuk melengkapi lingkaran potensi tersebut.

(Isk/Ysl)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini

Elon Musk mengirim mobil listrik Tesla Roadster ke luar angkasa

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini, Kabar Harian Terbaru Terkini Indonesia - Liputan6.com kalo berita gak lengkap buka link disamping https://ift.tt/2NUdEX9

No comments:

Post a Comment